Press enter to see results or esc to cancel.

5 Game Offline Ringan Cocok di PC kamu yang kentang.


Berikut merupakan game yang bisa kamu mainkan di PC Low Spesifikasi atau PC Kentang




Tak heran jika sampai saat ini game merupakan salah satu sosok yang mungkin bisa menyenangkan atau bahkan bisa pula menyedihkan (tergantung gamenya) ,kalau kamu seorang pecinta game tentunya kamu tidak asing lagi dengan game yang akan di bahas pada postingan kali ini,akan tetapi game berikut merupakan game yang dapat kamu mainkan di PC kamu yang kentang sekalipun !

 

1. LIMBO


Game petama ini merupakan game yang saya rekomendasikan untuk pc kamu yang Low Spek ,di game ini kamu akan di sajikan berbagai tantangan menarik yang akan mendebarkan jantungmu (gausha lebay lebay hehe) .Sedikit deskripsi dari offiical website nya langsung “Limbo is genius. Freaky, weird genius. Disturbing, uncomfortable genius.” tentunya ini merupakan karakter utama yang akan kita mainkan nantinya ,ada pun spesifikasi yang disarankan dapat kamu gunakan sebagai berikut :

  • Memory:512 MB

  • Graphics Card:NVIDIA GeForce 6100

  • CPU:Intel Pentium 4 2.00GHz

  • LIMBO File Size:150 MB

  • OS:Windows XP, Vista, 7

Kamu dapat mendownload game yang satu ini via steam melalui link ini.

 

2. GTA San Andreas 

Memory:256 MB

Graphics Card:NVIDIA GeForce 6200

CPU:Intel Core 2 Duo E8400

Grand Theft Auto: San Andreas File Size:6 GB

OS:Microsoft® Windows® 2000/XP  


Pasti kalian udah ngk asing dengan Game yang ini,Game ini merupakan game Open World terbaik pada jamannya selain di sajikan untuk pengguna playstation 2 ,GTA SA juga tersedia di PC, untuk kawan kawan yang sudah memainkannya akan sangat terasa feel nya ketika masih jaman main PS 2,apalagi kalo udah punya kumpulan cheatnya wkwkwk pasti bakal lebih seru.Spesifikasi kamu tak harus tinggi untuk memainkan GTA SA.Kamu bisa mendownloadnya Via steam melalui link berikut ini 





3. Need For Speed : Underground 2 pc

 

Bagi kamu yang suka Game bertemakan Racing terlebih lagi Open World ,saya sarankan game yang satu ini,tak perlu spek tinggi kamu memainkannya sebab hanya dengan spek minimum kamu sudah bisa memainkan game keren ini,di dalamnya kamu akan menjalankan berbagai misi untuk meningkatkan performa mobil yang kamu punya .Adapun spek minimumnya yaitu : 

  • CPU: Pentium III or Athlon XP

  • CPU SPEED: 933 mhz

  • RAM: 256 MB

  • OS: Windows 98/98SE/ME/2000/XP

  • FREE DISK SPACE: 2 GB

  • DVD-ROM: 8X Speed DVD-ROM ( Game ini berisi teknologi yang ditujukan untuk mencegah penyalinan yang mungkin bertentangan dengan beberapa CD / DVD-ROM, CD / DVD-RW, dan drive virtual. ) 

    silahkan klik untuk mendownloadnya  disini

4. Team Fortress 2

OS : Windows XP

CPU :  Intel Pentium 4 (1.70GHz)

GPU : AMD Radeon X1600

RAM  512 MB RAM

Team Fortress 2 adalah game penembak orang pertama multipemain yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Valve.Pemain dapat bergabung dengan salah satu dari dua tim, RED atau BLUE, dan memilih salah satu dari 9 kelas karakter untuk bertempur dalam mode permainan seperti menangkap bendera dan raja bukit.Kamu bisa bermain melawan bot secara offline,meskipun game ini sebenarnya merupakan sebuah game online,KEreBoy memasukkan game ini karena game ini tidak memerlukan spek yang tinggi terlebih lagi bisa di mainkan secara offline meskipun lawannya hanya bot.Langsung saja kamu bisa klik link ini untuk mendownloadnya



5. Street Fighter IV


Street Fighter IV adalah game pertempuran 2008 yang diterbitkan oleh Capcom, yang juga ikut mengembangkan game dengan Dimps. Itu adalah entri utama asli pertama dalam seri sejak Street Fighter III pada tahun 1997, jeda selama sebelas tahun.Jadi buat kalian yang mungkin suka dengan game bertemakan duel fighting saya rekomendasi game yang satu ini karena tidak bgitu tinggu spesifikasi PC kalian ,yaitu : 

  • CPU: Intel Core 2 Duo 2.0 GHz or better

  • RAM: 1 GB

  • OS: Windows Vista

  • VIDEO CARD: NVIDIA GeForce 6600 or better (except NVIDIA GeForce 7300)

  • DEDICATED VIDEO RAM: 128 MB

 kunjungi link berikut ini untuk mendownloadnya.


Jadi itulah game yang KEreBOy rekomendasikan untuk kalian yang ingin bermain game tapi memilki spesifikasi PC yang kurang memadai,tak perlu risau dan jangan di paksakan semua itu sudah ada rezekinya hehe,yang semoga di waktu yang akan mendatang akan terbeli PC dengan spesifikasi yang memadai.See You Next Time




3 komentar:

Rizky Agusti | New Era 2020. Diberdayakan oleh Blogger.

Rizky Agusti


Saya hanyalah seorang pelajar yang dapat belajar di kala senang dan merasa gabut ketika bosan,pernah makan lumba-lumba (di mimpi) tidur ketika ngantuk,makan ketika lapar.

Cari Blog Ini

Blog Archive

Rizky Agusti

Student, Want to be all i want.